Harga Mito 585 Flip dan Spesifikasi
Mito Mobile dengan model Flip terbarunya yang diberi title Mito 585 mengusung sang icon Olla Ramlan sebagai hp dengan market shared nya adalah kaum cewek. dimana sebelum ini Mito juga telah memasarkan produk andalannya yang juga model flip yaitu Mito Flip 858. Namun generasi baru dari Mito Flip 585 hadir dengan nuansa kelembutan warna Biru Muda yang berkesan feminim bagi pemiliknya.
Meski dengan model Flip namun Mito 585 ini ternyata sudah menggunakan layar sentuh sehingga akan semakin mempermudah anda dalam berinteraksi dengan handphone girlies ini.
Spesifikasi Hp Mito 585 Flip
Type dan Merk | Mito 585 |
Model | Flip |
Jaringan | Dual GSM |
Memory | Micro SD |
Kamera | 1.3MP |
Layar | 3.0" WVGA Touchscreen |
Koneksitas | USB, Bluetooth, Gprs |
Fitur Lain | Yahoo, Google, email, FB, Twitter |
Warna | Putih, Biru, Pink |
Harga | Rp. 410.000,- |
Garansi | 12 bulan |